Bakulbakulan.com – Bagi para lulusan baru yang sedang mencari kesempatan berkarier, PT Pamapersada Nusantara memberikan peluang menarik melalui program Development Program.
PT Pamapersada Nusantara merupakan bagian dari Astra Heavy Equipment, Mining, Construction and Energy yang merupakan pelopor di industri kontraktor pertambangan dengan pangsa pasar terbesar di Indonesia.